Bayar biaya PPL merupakan persyaratan sangat penting agar kamu bisa mengikuti program tersebut. PPL atau Praktik Pengalaman Lapangan dinamakan juga sebagai praktik pembelajaran.
Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!Program intrakurikuluer yang bertujuan untuk memberikan pengalaman mahasiswa dalam mengajar langsung ke sekolah. Program tersebut umumnya ditempuh oleh mahasiswa jurusan pendidikan.
Untuk mengikuti program ini, ada beberapa persyaratan yang mesti kamu penuhi. Salah satunya telah menyelesaikan pembayaran biaya PPL, terutama untuk mahasiswa yang masuk lewat jalur mandiri.
Tutorial Cara Bayar Biaya PPL Universitas Jember Lewat BTN Mobile
Di Universitas Jember, pembayaran biaya PPL bisa dengan berbagai cara. Misalnya lewat aplikasi BTN Mobile. Berikut tutorial cara bayar biaya PPL Universitas Jember lewat BTN Mobile: