HomeBisnisCara Membuat Website Gratis dengan Google Sites untuk Promosi Bisnis Anda

Cara Membuat Website Gratis dengan Google Sites untuk Promosi Bisnis Anda

Cara buat website gratis dari google pastinya menjadi salah satu informasi yang sangat bermanfaat untuk diketahui bagi Anda yang memiliki bisnis.

Agar mengetahui bagaimana langkah-langkahnya, simak penjelasan dibawah ini. 

Apa Itu Website?

Apakah Anda tahu bagaimana cara membuat website gratis dari google? Langkah apa sajakah yang harus dilakukan dalam membuat google site tersebut? Namun sebelum membahas lebih jauh mengenai cara buat website gratis dari google, terlebih dahulu Anda juga harus tahu tentang apa itu website.

Mendengar istilah website tentu Anda sudah tak asing lagi. Istilah yang satu ini sering digunakan.

Terutama ketika memasuki era digital dimana website sering dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan, baik yang bertujuan untuk pribadi maupun untuk bisnis. 

Sebenarnya keberadaan internet memberikan banyak sekali manfaat. 

Semua bisa diakses dan dijangkau dengan sangat mudah berkat adanya internet ini.  Apalagi internet selalu mengalami peningkatan sehingga memberikan manfaat tersendiri bagi para penggunanya. 

Ada banyak platform media yang digunakan oleh masyarakat di seluruh dunia, salah satu platform media yaitu website.

Website dimanfaatkan untuk banyak hal, baik yang sifatnya komersial maupun non komersil, untuk tujuan komersil sendiri ada banyak, misalnya sebagai tempat jualan online.

Sedangkan untuk non komersil biasa digunakan untuk blog pribadi atau bisa juga dimanfaatkan oleh pemerintah untuk membagikan informasi kepada masyarakat. 

Definisi website sendiri adalah suatu kumpulan halaman yang berada didalam suatu domain. Dimana didalamnya terdapat berbagai informasi yang dapat dibaca maupun dilihat oleh pengguna internet yang  bisa diakses melalui mesin pencarian, seperti Google dan Bing.

Format informasi yang dimuat sebuah website sendiri bisa berupa mengenai teks, gambar maupun video. Agar dapat mengakses sebuah website,  Anda bisa menuliskan alamat website berupa URL di dalam kolom pencarian kemudian nantinya akan diarahkan menuju alamat website tersebut. 

Ketahui Fungsi dan Manfaat Website

Berbicara tentang buat website gratis dari google tentunya banyak orang yang pada akhirnya memanfaatkan google situs untuk mencari tahu informasi apa saja yang berkaitan dengan cara buat website gratis dari google.

Namun sebelum mengetahui semua itu,  tentunya Anda penasaran dengan apa sajakah fungsi dan manfaat dari website?

Apakah Website Gratis? 

Mungkin masih banyak yang belum tahu bahwa buat website gratis dari google itu memang benar ada. 

Karena bisa jadi selama ini banyak yang beranggapan bahwa untuk bisa memiliki sebuah website,  maka harus mengeluarkan sejumlah biaya untuk membeli domain dan lain sebagainya. 

Namun sebenarnya masih ada cara lain untuk membuat website secara gratis.

Bahkan website gratis ini juga memberikan google webdesign atau pembuatan desain web gratis yang menarik sehingga bagi siapapun yang membuat website gratis dari google  tentu tetap bisa menikmati fitur-fitur yang sudah umum digunakan oleh para user.

Website Gratis Dengan Google Sites

Seperti yang sudah dikatakan diatas bahwa membuat website tidak selalu harus membayar, karena ternyata Anda bisa buat website gratis dari google.

Patrianto Galugu
Patrianto Galugu
Menyelesaikan Sarjana Ekonomi dari UKDW Yogyakarta untuk Program Bisnis/Akuntansi. Penelitiannya Mengenai Auditing Mendapatkan Penghargaan "Best Paper" di Simposium Riset Ekonomi.

Beriklan di Consensusg.com, menjangkau 445.754 pengunjung bulanan, dengan tampilan halaman 742.750, chat WhatsApp di +6287838034348. Email: editorial@consensusg.com Advertise I About I Privacy I Facebook I WhatsApp Channel ITwitter I Instagram I YouTube I Pinterest I Toko Kami: TikTok I Shopee I Lazada I Tokopedia I Bukalapak I BliBli